Author: WeMate

Jul
05

Siap Bersaing di Pemilihan Mahasiswa Berprestasi 2024

[Banjarmasin, 04 Juli 2024] – Pemilihan Mahasiswa Berprestasi tahun 2024 telah memasuki babak 15 besar, program yang diadakan oleh Balai Pengembangan Talenta Indonesia yang dinaungi oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi ini menjadi ajang prestisius yang menginspirasi generasi muda Indonesia untuk terus berprestasi dan memberikan kontribusi positif bagi masyarakat.

By WeMate | Kemahasiswaan
DETAIL
Jun
20

Penandatanganan LoI Antara UNISM dan Universiti Kebangsaan Malaysia

[Banjarmasin, 15 Juni 2024 ] – Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM) dan Universitas Sari Mulia (USM) secara resmi menandatangani Letter of Intent (LoI) yang menandakan langkah awal untuk menjalin kerjasama dalam bidang pendidikan dan penelitian. Penandatanganan ini dilakukan dalam upaya untuk memperluas jangkauan kolaborasi antar kedua institusi di Malaysia dan Indonesia.

By WeMate | Event UNISM . UNISM
DETAIL
Jun
20

Mahasiswa UNISM Borong 5 Gelar di Ajang Duta Genre

[Banjarmasin, 01 Juni 2024] – Universitas Sari Mulia berhasil memboyong 5 gelar pada Ajang Grand Final Apresiasi Duta GenRe Kota Banjarmasin tahun 2024 yang dilaksanakan di Hotel Banjarmasin International pada hari Sabtu, 01 Juni 2024. Ajang yang dilakukan secara rutin oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) ini memegang peran penting sebagai Public Relation […]

By WeMate | Mahasiswa Berprestasi
DETAIL
Jun
20

Kolaborasi UNISM Dengan BKKBN Provinsi Kalimantan Selatan    

[Banjarmasin, 04 Juni 2024] – Universitas Sari Mulia dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kalimantan Selatan hari ini menandatangani nota kesepahaman (MoU) di aula Klinik Gatot Subroto. Penandatanganan MoU ini menandai awal kerjasama strategis antara kedua lembaga dalam rangka meningkatkan program kependudukan, keluarga berencana, dan pembangunan keluarga di wilayah Kalimantan Selatan.

By WeMate | Event UNISM
DETAIL
Jun
04

Universitas Sari Mulia Raih Pendanaan Program Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Tahun Anggaran 2024   

[Banjarmasin, 31 Mei 2024] – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengumumkan penerima hibah Program Bantuan Operasional Perguruan Tinggi Program Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Tahun Anggaran 2024. Beberapa Universitas Negeri maupun Swasta di Indonesia berhasil memperoleh dana hibah ini sebagai upaya dalam mendukung pengembangan riset dan pengabdian kepada masyarakat di tingkat perguruan tinggi, […]

By WeMate | Pengabdian Masyarakat
DETAIL
Jun
03

Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker Universitas Sari Mulia Memperoleh Akreditasi “Baik”

[Banjarmasin, 03 Juni 2024] – Universitas Sari Mulia dengan bangga mengumumkan pendirian Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker yang telah berhasil meraih akreditasi “Baik” dari LAM-PTKes yang dikeluarkan pada tanggal 28 Mei 2024. Pencapaian ini merupakan hasil dari kerja keras dan komitmen seluruh civitas akademika dalam menyediakan pendidikan berkualitas dibidang farmasi.

By WeMate | Akreditasi . LAM-PTKes
DETAIL
Jun
03

Pemerintah Daerah Murung Raya Mengunjungi Universitas Sari Mulia

[Banjarmasin, 25 Mei 2024] – Universitas Sari Mulia menerima kunjungan dari Pemerintah Daerah Murung Raya Kalimantan Tengah, yakni PJ Bupati Murung Raya bapak Dr. Drs. Hermon, M.Si, Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia, Kepala Dinas Kesehatan, Direktur Rumah Sakit Puruk Cahu, dan jajaran pegawai Pemerintah Daerah Murung Raya.

By WeMate | Event UNISM
DETAIL
Jun
03

Yudisium Terpadu Universitas Sari Mulia TA Ganjil 2023/2024

[Banjarmasin, 29 Mei 2024] – Universitas Sari Mulia menggelar Yudisium Sarjana dan Profesi untuk tahun akademik 2023/2024 di Best World Kindai Hotel Banjarmasin pada Rabu, 29 Mei 2024, pagelaran ini diikuti oleh sebanyak 302, terdiri dari 3 Fakultas yakni Fakultas Kesehatan, Fakultas Humaniora, dan Fakultas Sains dan Teknologi yang terdiri dari 6 program studi, yaitu […]

By WeMate | Event UNISM . Yudisium
DETAIL
Mei
25

3 Tim PPK Ormawa Universitas Sari Mulia Lolos Pendanaan Tahun 2024

[Banjarmasin, 24 Mei 2024] – Dalam upaya meningkatkan kualitas dan kapabilitas organisasi kemahasiswaan di seluruh Indonesia, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengadakan Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan, tujuan program ini adalah memberikan dukungan dan fasilitas kepada organisasi kemahasiswaan untuk memperkuat peran dan kontribusinya terhadap pengembangan mahasiswa dan lingkungan kampus. Dalam perannya untuk memajukan […]

DETAIL
Mei
23

Mahasiswi Universitas Sari Mulia Lolos Pilmapres Tingkat Nasional

[Banjarmasin, 22 Mei 2024] – Kompetisi mahasiswa berprestasi tingkat nasional tahun 2024 telah mencapai puncak dengan terpilihnya sejumlah mahasiswa berprestasi dari perguruan tinggi di seluruh Indonesia. Acara yang merupakan program tahunan ini menunjang mahasiswa/i untuk bersaing dalam presentasi gagasan inovasi untuk meningkatkan kreativitas mahasiswa/i Ajang tahunan ini juga diikuti oleh mahasiswa/i Universitas Sari Mulia sebagai […]

DETAIL
Apr
20

20 Tim Universitas Sari Mulia Lolos Pendanaan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 8 Bidang

[Banjarmasin, 20 April 2024] – Universitas Sari Mulia kembali menorehkan prestasi dalam bidang akademik dan kreativitas mahasiswanya karena berhasil meloloskan 20 tim dalam meraih pendanaan dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), hasil yang mencakup dari beragam bidang studi ini menunjukkan potensi dan minat di kalangan mahasiswa yang beragam dan mampu berdaya saing diberbagai bidang. Pendanaan dalam […]

By WeMate | PKM
DETAIL
Mar
06

Selamat Atas Terpilihnya Review Nasional Program Kreativitas Mahasiswa 2024

[Banjarmasin, 06 Maret 2024] – Dalam upaya terus mendorong inovasi dan kreativitas di kalangan mahasiswa, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) mengadakan berbagai program, salah satunya adalah Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang memiliki berbagai skema. Program yang telah diadakan setiap tahun ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran dan mendorong mahasiswa untuk berinovasi serta menyelesaikan […]

By WeMate | PKM . UNISM
DETAIL
Feb
16

Peresmian Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker Universitas Sari Mulia

[Banjarmasin, 16 Februari 2024] – Universitas Sari Mulia dengan bangga melaksanakan peresmian Program Studi Pendidikan Profesi Apoteker sebagai upaya dalam menjawab kebutuhan tenaga kesehatan yang kompeten di bidang farmasi. Acara peresmian yang diadakan pada hari Jumat, 16 Februari 2024 di aula Universitas Sari Mulia, dihadiri oleh Wakil Wali Kota Banjarmasin bapak H. Arifin Noor, ketua […]

DETAIL
Feb
01

Workshop dan Klinik Proposal Program Kreativitas Mahasiswa : Menyemai dan Membangun Bakat Kreatif Generasi Muda

[Banjarmasin, 01 Februari 2024] – Pada Selasa dan Rabu, tanggal 30 – 31 Januari 2024, Universitas Sari Mulia menggelar Workshop dan Klinik Proposal Program Kreativitas Mahasiswa yang bertujuan untuk memberikan platform bagi mahasiswa untuk mengembangkan bakat kreatif mereka dalam berbagai skema PKM yang menunjang mahasiswa untuk terintegrasi dengan bidang keilmuan lain dan berinovasi. Acara yang […]

By WeMate | Uncategorized
DETAIL
Jan
25

Pelantikan Organisasi Mahasiswa Universitas Sari Mulia Periode 2024

[Banjarmasin, 25 Januari 2024] – Organisasi Mahasiswa Universitas Sari Mulia mengadakan acara pelantikan untuk pengurus baru periode 2024 dalam upaya untuk melanjutkan misi memperjuangkan kepentingan serta meningkatkan kualitas pendidikan dan kehidupan kampus. Acara pelantikan yang berlangsung di Aula Utama Universitas Sari Mulia pada tanggal 25 Januari 2024 tersebut dihadiri oleh mahasiswa dari berbagai fakultas dan […]

DETAIL
TOP